Biaya Kuliah STIKes Perintis Padang 2024/2025

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Perintis Padang atau disingkat STIKes Perintis Padang didirikan oleh Yayasan Perintis pada tahun 2006 sesuai dengan SK Mendiknas No. 162/D/O/2006. Stikes ini memiliki visi untuk menjadi Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan yang sehat dan bermutu pada tahun 2020.

STIKes Perintis Padang telah terakreditasi B pada tanggal 27 November 2018 berdasarkan SK BAN-PT No. 303/SK/BAN-PT/Akred/PT/XI/2018. Perguruan tinggi ini memiliki 2 gedung kampus, kampus I terletak di Jln. Adinegoro KM 17 Simp. Kalumpang Padang, Kp. Jambak Lubuk Buaya, Padang Sumatera Barat. Sedangkan kampus II terletak di Jln. Kusuma Bakhti Komp. Pemda II Gulai Bancah Bukittinggi, Sumatera Barat.

Biaya Kuliah STIKes Perintis Padang 2021/2022
Biaya Kuliah STIKes Perintis Padang

Sebelum kamu mendaftarkan diri ke kampus ini, pastinya kamu harus tahu terlebih dahulu Biaya Kuliah STIKes Perintis Padang sesuai dengan jurusan yang ingin kamu pilih.

Biaya Kuliah STIKes Perintis

Saat ini kampus Stikes Perintis menyediakan program studi dengan 4 jenjang berbeda yaitu Diploma III, Diploma IV, Strata 1 dan Profesi. Berikut adalah penjelasan biaya kuliah STIKes Perintis Padang sesuai dengan jurusan dan jenjangnya masing-masing.

Program Studi Diploma III

1. Prodi D III Gizi

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 2.000.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 2.000.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –
Baca Juga:  Biaya Kuliah UNISBA T.A 2023/2024 (Universitas Islam Bandung)

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 3.950.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 3.950.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = Rp. 3.950.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = biaya praktikum di umumkan awal semester
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = biaya praktikum di umumkan awal semester

Biaya Seragam Mahasiswa = Rp. 2.500.000

2. Prodi D III Analis Kesehatan (A)

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 2.500.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 2.500.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 5.950.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 5.950.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = Rp. 5.950.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = Rp. 500.000
  • Semester 2 & 3 = biaya praktikum di umumkan awal semester
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = biaya praktikum di umumkan awal semester

Biaya Seragam Mahasiswa = Rp. 2.500.000

3. Prodi D III Analis Kesehatan (B)

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 2.500.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 2.500.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 6.450.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 6.450.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = Rp. 6.450.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = Rp. 500.000
  • Semester 2 & 3 = biaya praktikum di umumkan awal semester
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = biaya praktikum di umumkan awal semester

Biaya Seragam Mahasiswa = Rp. 2.500.000

4. Prodi D III Kebidanan

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 2.000.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 1.500.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 3.500.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 3.500.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = Rp. 3.500.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –
Baca Juga:  Biaya Kuliah UMN T.A 2023/2024 (Universitas Multimedia Nusantara)

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = –
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Seragam Mahasiswa = Rp. 2.500.000

5. Prodi D III Keperawatan

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 2.000.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 1.500.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 3.500.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 3.500.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = Rp. 3.500.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = –
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Seragam Mahasiswa = Rp. 2.500.000

Program Studi Diploma IV

1. Prodi D IV Analis Kesehatan (A)

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 2.500.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 2.500.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 6.450.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 6.450.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = Rp. 6.450.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = Rp. 600.000
  • Semester 2 & 3 = biaya praktikum di umumkan awal semester
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = biaya praktikum di umumkan awal semester

Biaya Seragam Mahasiswa = Rp. 2.500.000

2. Prodi D IV Analis Kesehatan (B)

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 3.750.000
  • Semester 2 = Rp. 3.750.000

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 6.950.000
  • Semester 2 = Rp. 6.950.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 = –

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = Rp. 500.000
  • Semester 2 = biaya praktikum di umumkan awal semester

Biaya Seragam Mahasiswa = –

Program Studi Strata 1 (S1)

1. Prodi S1 Gizi (A)

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 2.500.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 2.500.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 5.450.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 5.450.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = Rp. 5.450.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –
Baca Juga:  Biaya Kuliah IAIN Surakarta T.A 2023/2024

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = Rp. 600.000
  • Semester 2 & 3 = biaya praktikum di umumkan awal semester
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = biaya praktikum di umumkan awal semester

Biaya Seragam Mahasiswa = Rp. 2.500.000

2. Prodi S1 Gizi (B)

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 2.500.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 2.500.000

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 5.700.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 5.700.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = –
  • Semester 2 & 3 = biaya praktikum di umumkan awal semester

Biaya Seragam Mahasiswa = Rp. 2.500.000

3. Prodi S1 Keperawatan (A)

Uang Pengembangan

  • Semester 1 = Rp. 2.000.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 1.500.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Uang Kuliah

  • Semester 1 = Rp. 4.200.000
  • Semester 2 & 3 = Rp. 4.200.000
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = Rp. 4.200.000

Orientasi Pendidikan

  • Semester 1 = Rp. 1.000.000
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Praktikum

  • Semester 1 = –
  • Semester 2 & 3 = –
  • Semester 4,5,6 & seterusnya = –

Biaya Seragam Mahasiswa = Rp. 2.500.000

4. Prodi S1 Keperawatan (B)

Paket Khusus = Rp. 15.000.000

Program Studi Profesi

Program Profesi Ners

Biaya keseluruhan = Rp. 15.000.000

Baca Juga:

Demikianlah informasi mengenai Biaya Kuliah STIKes Perintis Padang yang bisa admin bagikan. Jika kamu ingin melanjutkan pendidikan di STIKes ini, kamu bisa langsung berkunjung ke lokasi kampus yang tertera diatas, atau kamu juga bisa mengakses website resmi STIKes Perintis Padang yaitu (https://www.stikesperintis.ac.id/).

Jangan lupa bagikan artikel ini untuk kawan-kawan kamu yang membutuhkan. Semoga bermanfaat dan terima kasih.